KUPANG,fokusnusatenggara.com- Paket Jonas Salean – Niko Frans yang akan maju dalam Pilkada Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), menurut rencana akan melakukan deklarasi pada 4 Agustus 2016.
“ Tanggal 4 Agustus saya deklarasi. Semua partai pendukung juga sudah siap untuk lakukan deklarasi. Sementara ini yang sudah positif untuk dukung kami adalah Golkar, PDIP, Nasdem, PPP, Hanura dan PKPI,” ungkap Jonas Salean, kepada wartawan tadi malam di Alun – Alun Balai Kota kupang.
Selain Golkar, PDIP, Nasdem, PPP, Hanura dan PKPI menurutnya, saat ini pihaknya sementara melakukan loby dengan PAN. dan dari hasil loby yang dilakukan saat ini, hampir pasti PAN juga akan mendukung paketnya.
Tetap Terhubung Dengan Kami:
CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.